Manfaat menjaga kebersihan sekolah
Manfaat yang baik menjaga kebersihan lingkungan sekolah
1. Bagi peserta didik
kebersihan yang dilingkungan sekitar kita dapat mempengaruhi bagi anak didik. karena jika tidak dijaga kebersihannya maka tidak mampu mengikuti mngikuti pembelajaran dengan baik ataupun kenyamanan dalam belajar.
2. Bagi guru, warga sekolah dan lainnya
kebersihkan lingkungan sekolah dapat menimbulkan kesehatan dan mampu mengikuti pembelajaran sampai akhir dengan baik.
3. Bagi masyarakat sekitar
diharapkan mencontoh pola hidup bersih warga sekolah. masyarakat sekitarnya akan rentan terkena penyakit yang berhubungan dengan buruknya kebersihan, seperti demam berdarah hingga diare.
Cara menjaga kebersihan lingkungan dalam sekolah
1. Biasakan anak tidak membuang sampah sembarangan
kebiasaan tersebut berdampak besar bagi kebersihan lingkungann sekolahnya dan sekitar nya.
jika anak-anak mengurangi kebiasaan tersebut maka lingkungan sekitar akan tetap lebih bersih dan nyaman disekitarannya.
2. Bapak dan ibu guru memberi contoh
untuk membuat anak menerapkan pola hidup bersih dilingkungan sekolah adalah melihat contoh yang baik. guru-guru dapat melakukan hal yang sederhana, seperti mengambil sampah yang berserakan dan juga jangan membuang sampah dengan sembarangan. Untuk ibu atau Bapak guru sebaiknya mmeberikan contoh baik dan memperingati anak-anak untuk menjaga kebersihan lingkungan sekolah dan dimana pun berada.
3. Ajak anak menjaga kebersihan ruang kelas dan toilet
dapat dimulai ditempat anak – anak belajar, yaitu ruang kelas.
dalam bentuk membuat jadwal piket secara bergantian membersihkan kelas sebelum dan sesudah jam pelajaran usai. kebersihan kelas akan mmebuat anak nyaman untuk belajar.
Lingkungan toilet wajib di bersihkan dengan rutin dikarenakan banyak noda dan bakteri yang terdapat didalam nya.
4. Melakukan kerja bakti
cara menjaga kebersihan sekolah yaitu dengan melakukan kerja bakti. dapat bekerja bakti dengan membersihkan sekolah dan lingkungan sekitarnya. Mulai dari menyapu, mengepel, memunguti daun kering,mengelap kaca jendela, hingga membuang sampah yang berserakan.
5. Menyediakan media untuk berkreasi
dengan menyediakan media untuk berkreasi adalah cara menjaga kebersihan yang baik. dengan membuat dinding khusus, anak anak juga diharapkan tidak akan iseng lagi mencoret didinding sekolah dibagian lainnya.